Halaman ini berisi artikel tentang nyanyian atau pendarasan dalam liturgi. Untuk istilah dalam teologi Kristen, lihat
Anak Domba Allah.
Ritus Pemecahan roti yang mana pada saat ini Agnus Dei dinyanyikan atau didaraskan.
Agnus Dei atau Anak Domba Allah adalah nyanyian atau seruan pada saat prosesi pemecahan Hosti dalam Misa dalam Ritus Roma dan juga dalam Ekaristi Komuni Anglikan, Gereja Lutheran, serta Gereja Ortodoks Ritus Barat.[1]
- ^ (Inggris) "Agnus Dei" article from The Catholic Encyclopedia