Agustadi Sasongko Purnomo

Agustadi Sasongko Purnomo
Kepala Staf TNI Angkatan Darat ke-25
Masa jabatan
28 Desember 2007 – 9 November 2009
PresidenSusilo Bambang Yudhoyono
Anggota DPR/MPR RI Fraksi ABRI
Masa jabatan
1995–1999
PresidenSoeharto
Bacharuddin Jusuf Habibie
Informasi pribadi
Lahir6 Agustus 1952 (umur 72)
Surabaya, Jawa Timur
Suami/istriDiana Wahyuni
Anak4
AlmamaterAkabri bagian Darat (1974)
PekerjaanTentara
Karier militer
PihakIndonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Masa dinas1974–2010[1]
Pangkat Jenderal TNI
NRP27080
SatuanInfanteri
Pertempuran/perang
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Agustadi Sasongko Purnomo, S.IP. (lahir 6 Agustus 1952) adalah Kepala Staf TNI Angkatan Darat periode 2007–2009. Ia menggantikan Jenderal TNI Djoko Santoso pada 28 Desember 2007. Sebelumnya Agustadi menjabat Sekretaris Menko Polhukam. Agustadi merupakan lulusan terbaik AKABRI tahun 1974 penerima Adhi Makayasa.[2] Ia juga pernah menjadi anggota DPR RI dari fraksi ABRI tahun 1992–1999.[3]

  1. ^ 166 Jenderal TNI AD Pensiun
  2. ^ ALUMNI - 1974 lihat bagian infanteri no. 1
  3. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Agustadi

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne