Ai Otsuka

Ai Otsuka
大塚 愛
Nama lahir大塚 愛 (Ōtsuka Ai)
Nama lainAi-chin, Ai-chan, AiO, Love
LahirOsaka, Jepang
AsalOsaka, Jepang
GenreJ-Pop
Pekerjaanpenyanyi, pencipta lagu, aktris
InstrumenPiano
Tahun aktif2003-sekarang
LabelAvex Trax
Situs webSitus resmi
Peringatan: Halaman yang menggunakan Templat:Infobox musical artist dengan parameter tak dikenal "instrument?s?" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Ai Otsuka (大塚 愛, Ōtsuka Ai, lahir 9 September 1982) adalah penyanyi wanita beraliran J-pop sekaligus pencipta lagu dan pianis asal Osaka, Jepang. Lagu hitnya Sakuranbo bertahan di daftar Top 200 tangga singel Oricon selama 101 minggu selama tahun 2003-2004.[1]

  1. ^ http://www.oricon.co.jp/news/ranking/11999/

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne