Dibuka | 20 Juni 1969 |
---|---|
Lokasi | Boston, Massachusetts, Amerika Serikat |
Koordinat | 42°21′32.46″N 71°3′2.46″W / 42.3590167°N 71.0506833°W |
Luas area | 75.000 kaki² |
Jumlah koleksi | 20.000[1] |
Jumlah spesies | 600[1] |
Pengunjung tahunan | 1,3 juta[2] |
Keanggotaan | AZA,[3] AAM[4] |
Situs web | www |
Akuarium New England adalah akuarium yang terletak di Boston, Massachusetts.
Selain bangunan akuarium utama, atraksi di Akuarium New England meliputi Teater Simons IMAX dan New England Aquarium Whale Watch, yang beroperasi dari bulan April hingga November.[5] Akuarium memiliki lebih dari 22.000 anggota[6] dan pengunjung lebih dari 1,3 juta pengunjung setiap tahunnya.
Desain konsep awal Akuarium New England, arsitektur dan desain pameran (dibuka tahun 1969), dipimpin oleh Peter Chermayeff dari Peter Chermayeff LLC saat di Cambridge Seven Associates.
<ref>
tidak sah;
tidak ditemukan teks untuk ref bernama city-data
<ref>
tidak sah;
tidak ditemukan teks untuk ref bernama aqua_about
<ref>
tidak sah;
tidak ditemukan teks untuk ref bernama aza_list
<ref>
tidak sah;
tidak ditemukan teks untuk ref bernama aam_list
<ref>
tidak sah;
tidak ditemukan teks untuk ref bernama aqua_whalewatch
<ref>
tidak sah;
tidak ditemukan teks untuk ref bernama new experience