Annisa Hertami | |
---|---|
Lahir | Annisa Hertami Kusumastuti Yudhomo[1][2][3] 7 Oktober 1988 Magelang, Jawa Tengah, Indonesia |
Almamater | |
Pekerjaan |
|
Tahun aktif | 2012—sekarang |
![]() ![]() ![]() |
Annisa Hertami Kusumastuti Yudhomo (lahir 7 Oktober 1988) adalah pemeran dan penulis Indonesia.[4] Namanya mulai dikenal lewat perannya sebagai Mariyem dalam film Soegija pada tahun 2012. Sebelumnya, Annisa sudah cukup banyak terlibat pada produksi film pendek, baik di depan maupun belakang layar.