Antonio Fuoco | |
---|---|
![]() Antonio Fuoco di Sirkuit Vallelunga pada tahun 2018 | |
Kebangsaan | ![]() |
Lahir | 20 Mei 1996 Cariati, Italia |
Karier Kejuaraan FIA Formula 2 | |
Musim debut | 2017 |
Tim saat ini | Charouz Racing System |
Nomor mobil | 21 |
Mantan tim | Prema Racing |
Start | 45 |
Menang | 3 |
Podium | 11 |
Pole | 0 |
Lap tercepat | 2 |
Hasil terbaik | Peringkat ke-7 di Kejuaraan FIA Formula 2 2018 |
Ajang sebelumnya | |
2015–16 2014 2013 2013 | Seri GP3 FIA Formula 3 European Championship Formula Renault 2.0 Alps Eurocup Formula Renault 2.0 |
Gelar juara | |
2013 | Formula Renault 2.0 Alps |
Antonio Fuoco (lahir 20 Mei 1996) adalah seorang pembalap mobil profesional asal Italia, yang pada saat ini sebagai pembalap pengembangan untuk tim Formula Satu Scuderia Ferrari, dan merupakan seorang pembalap junior untuk Competizione GT. Dia sebelumnya berkompetisi di dalam ajang Formula 2 untuk tim Charouz Racing System, dan merupakan seorang mantan anggota Akademi Pembalap Ferrari.[1][2]