![]() | |
![]() Kantor pusat Asabri di Jakarta | |
Sebelumnya | Perusahaan Umum Asuransi Sosial Angkatan Bersenjata Republik Indonesia |
---|---|
Perusahaan perseroan (Persero) Perusahaan umum hingga 1991 | |
Industri | Jasa keuangan |
Didirikan | 1 Agustus 1971 |
Kantor pusat | , |
Tokoh kunci | Fary Djemy Francis (Komisaris Utama) Wahyu Suparyono (Direktur Utama) |
Produk | Asuransi sosial bagi anggota TNI, Polri, Kemhan RI, dan ASN |
Pemilik | Pemerintah Indonesia |
Situs web | www |
PT Asabri (Persero) adalah sebuah BUMN yang bergerak di bidang asuransi sosial dan pembayaran pensiun khusus untuk prajurit TNI, anggota Polri, serta ASN yang bekerja di Kementerian Pertahanan RI dan Polri.