Bahasa Lidia

Bahasa Lidia
𐤮𐤱𐤠𐤭𐤣𐤶𐤯𐤦𐤳, Śfardẽtis
WilayahLidia
EtnisBangsa Lidia
Erabukti tertulis, kira-kira 700–200 SM
Alfabet Lidia
Kode bahasa
ISO 639-3xld
LINGUIST List
LINGUIST list sudah tidak beroperasi lagi
xld
Glottologlydi1241  (Lidia)[1]
IETFxld
Informasi penggunaan templat
Status pemertahanan
Terancam

CRSingkatan dari Critically endangered (Terancam Kritis)
SESingkatan dari Severely endangered (Terancam berat)
DESingkatan dari Devinitely endangered (Terancam)
VUSingkatan dari Vulnerable (Rentan)
Aman

NESingkatan dari Not Endangered (Tidak terancam)
ICHEL Red Book: Extinct

Lidia diklasifikasikan sebagai bahasa yang telah punah (EX) pada Atlas Bahasa-Bahasa di Dunia yang Terancam Kepunahan

Referensi: [2][3]
Artikel ini mengandung simbol fonetik IPA. Tanpa bantuan render yang baik, Anda akan melihat tanda tanya, kotak, atau simbol lain, bukan karakter Unicode. Untuk pengenalan mengenai simbol IPA, lihat Bantuan:IPA.
 Portal Bahasa
L • B • PW   
Sunting kotak info  Lihat butir Wikidata  Info templat

Bahasa Lidia (𐤮𐤱𐤠𐤭𐤣𐤶𐤯𐤦𐤳, transliterasi: Śfardẽtis, berarti: "[bahasa] bangsa Sardi") adalah bahasa Indo-Eropa punah yang merupakan cabang dari rumpun bahasa Anatolia yang pernah dituturkan di Lidia, Anatolia barat (sekarang Turki). Bahasa ini memiliki bukti tertulis dalam grafiti dan legenda koin dari akhir abad ke-8 atau awal abad ke-7 hingga abad ke-3 SM, tetapi prasasti dengan panjang signifikan yang terpelihara dengan baik sejauh ini terbatas pada abad ke-5 dan abad ke-4 SM, selama era kekuasaan Persia. Dengan demikian, naskah-naskah bahasa ini sezaman dengan naska-naskah berbahasa Likia.

Strabo menyebutkan bahwa sekitar masanya (abad ke-1 SM), bahasa Lidia tidak lagi digunakan di Lidia tetapi masih digunakan di antara penduduk multikultural Kibyra (sekarang Gölhisar) di Anatolia barat daya, oleh keturunan penjajah Lidia, yang mendirikan kota itu.[4]

  1. ^ Hammarström, Harald; Forkel, Robert; Haspelmath, Martin, ed. (2023). "Lidia". Glottolog 4.8. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History. 
  2. ^ "UNESCO Interactive Atlas of the World's Languages in Danger" (dalam bahasa bahasa Inggris, Prancis, Spanyol, Rusia, and Tionghoa). UNESCO. 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 April 2022. Diakses tanggal 26 Juni 2011. 
  3. ^ "UNESCO Atlas of the World's Languages in Danger" (PDF) (dalam bahasa Inggris). UNESCO. 2010. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 31 Mei 2022. Diakses tanggal 31 Mei 2022. 
  4. ^ N. P. Milner (1998). An Epigraphical Survey in the Kibyra-Olbasa Region conducted by A S Hall (Monograph). British Institute of Archaeology at Ankara. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne