Bahasa Shina (ݜݨیاٗ,شِْنْیٛا Ṣiṇyaá) adalah suatu bahasa Indo-Arya yang dituturkan oleh suku Shina.[8][9] Di Pakistan, Shina merupakan bahasa utama di Gilgit-Baltistan dan Kohistan, yang dituturkan sekitar 1.146.000 jiwa.[8][10] Sebuah masyarakat kecil suku Shina juga menetap di Lembah Neelum di Pakistan, serta di Dras, Distrik Kargil, Ladakh di India.[8]
Hingga saat ini, tidak ada aksara yang baku untuk menuliskan bahasa ini. Umumnya penutur bahasa ini menggunakan Abjad Arab kaidah Urdu bergaya Nastaliq untuk menulis bahasa Shina.[11]
Shina is an Indo-Aryan language of the Dardic group, spoken in the Karakorams and the western Himalayas: Gilgit, Hunza, the Astor Valley, the Tangir-Darel valleys, Chilas and Indus Kohistan, as well as in the upper Neelam Valley and Dras. Outliers of Shina are found in Ladakh (Brokskat), Chitral (Palula and Sawi), Swat (Ushojo; Bashir 2003: 878) and Dir (Kalkoti).