Bank Nasional Rumania

Bank Nasional Rumania
Banca Națională a României
Istana BNR di Jalan Doamnei
Istana BNR di Jalan Doamnei
Kantor pusatBukares
DidirikanApril 1880
GubernurMugur Isărescu
NegaraRumania
Mata uangLeu Rumania
RON (ISO 4217)
Cadangan€ 30.681.000.000 (31 Mei 2014)
Situs webwww.bnr.ro

Bank Nasional Rumania (bahasa Rumania: Banca Națională a României, BNR) adalah bank sentral dari Rumania dan didirikan pada April 1880. Kantor pusatnya terletak di ibu kota Bukares.

Bank Nasional Rumania bertanggung jawab atas isu leu Rumania dan karena itu menetapkan kebijakan moneter, memegang cadangan mata uang dan mengelola nilai tukar.[1]

  1. ^ "National Bank of Romania". The Free Dictionary. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne