Billy Eichner

Billy Eichner
Eichner tahun 2014
Lahir18 September 1978 (umur 46)
New York City, New York, Amerika Serikat
AlmamaterUniversitas Northwestern
Pekerjaan
  • Komedian
  • aktor
  • produser
  • penulis skenario
Tahun aktif2005–sekarang
Karier komedi
Genre
IMDB: nm2813994 Facebook: billyeichnerofficial X: BillyEichner Instagram: billyeichner Musicbrainz: 1d453c52-b9b3-49fc-b504-488452daf82a Modifica els identificadors a Wikidata

Billy Eichner (/ˈknər/; lahir 18 September 1978) adalah seorang komedian, aktor, produser dan penulis skenario asal Amerika Serikat. Dia merupakang pemain, produser eksekutif dan pencipta dari acara Funny Or Die, Billy on the Street, sebuah acara komedi yang ditayangkan di TruTV. Acara tersebut membuat Eichner mendapatkan nominasi untuk Daytime Emmy Award kategori Outstanding Game Show Host pada tahun 2013. Ia juga dikenal karena memerankan Craig Middlebrooks di sitkom Parks and Recreation, Mr. Ambrose the Librarian di serial TV animasi Bob's Burgers dan sebagai Timon di film remake tahun 2019, The Lion King.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne