Blackpink

Blackpink
BLACKPINK Marie Claire Korea 2018
Blackpink pada April 2018.
Dari kiri ke kanan: Jisoo, Jennie, Lisa, dan Rosé.
Informasi latar belakang
AsalKorea Selatan
Genre
Tahun aktif2016 (2016)–sekarang
Label
Artis terkaitYG Family
Situs webSitus web Korea
Situs web Jepang
Anggota

Blackpink (Hangul블랙핑크; RRBeullaekpingkeu, digayakan dalam huruf kapital semua atau sebagai BLɅƆKPIИK) adalah grup vokal wanita asal Korea Selatan. Blackpink dibentuk oleh YG Entertainment dengan beranggotakan empat orang, di antaranya Jisoo, Jennie, Rosé, dan Lisa,

Blackpink merupakan grup vokal wanita Korea yang memiliki lagu dengan posisi tertinggi di Billboard Hot 100, berada di nomor 55 dengan "Ddu-Du Ddu-Du",[2] dan di Billboard 200, berada di nomor 40 dengan EP berjudul Square Up.[3] Blackpink merupakan grup pop Korea perempuan pertama dan satu-satunya yang memasuki dan memuncaki Emerging Artists Billboard.'[2] Mereka juga merupakan grup pop Korea Selatan wanita pertama yang mempunyai empat lagu di Billboard World Digital Song Sales.[2][4]

  1. ^ Kelley, Caitlyn (23 Oktober 2018). "BLACKPINK Go Global By Signing With Interscope". Forbes. Diakses tanggal 23 Oktober 2018. 
  2. ^ a b c Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama US 200
  3. ^ Zellner, Xander (June 25, 2018). "BLACKPINK Makes K-Pop History on Hot 100, Billboard 200 & More With 'Ddu-Du Ddu-Du'". Billboard. Diakses tanggal September 28, 2018. 
  4. ^ Benjamin, Jeff (June 30, 2017). "Blackpink Score Third No. 1 on World Digital Song Sales Chart, Lead K-Pop Females". Billboard. Diakses tanggal January 4, 2018. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne