Boys Like Girls

Boys Like Girls
Informasi latar belakang
AsalAmerika Serikat Andover, Massachusetts
GenrePop punk, power pop, alternative rock,[1] emo[2]
Tahun aktif2005–2010
2011-Sekarang
LabelSony / Columbia
Red Ink
Artis terkaitAll Time Low, Hey Monday, Highlight Of The Night, Stuperfly, Stereo Skyline, We the Kings, Taylor Swift, Good Charlotte, The Ready Set, VersaEmerge, Early Morning Blues
Situs webwww.boyslikegirls.com
AnggotaMartin Johnson
Paul DiGiovanni
John Keefe
Morgan Dorr
Mantan anggotaBryan Donahue

Boys Like Girls adalah sebuah band rock asal Massachusetts, Amerika Serikat. Dibentuk pada tahun 2005, mereka menuai mulai sukes komersial ketika merilis album pertama mereka, Boys Like Girls. Boys Like Girls saat itu menjadi bintang bersama Good Charlotte dalam Soundtrack of Your Summer Tour tahun 2008 yang mengelilingi Amerika Serikat.[3] Album studio kedua karya mereka, Love Drunk, dirilis pada tanggal 8 September 2009. Pada akhir tahun 2011 mereka mengumumkan bahwa mereka akan memasuki masa vakum. Pada tanggal 17 November 2011 pukul 17:17, Martin Johnson mengumumkan via Twitter bahwa Boys Like Girls telah kembali bersama dan sedang bekerja pada album ketiga mereka. Namun kemudian mereka juga mengumumkan bahwa bassist Bryan Donahue telah meninggalkan band ini.

  1. ^ https://www.allmusic.com/album/r1448345
  2. ^ "Boys Like Girls Myspace". Diakses tanggal 2011-08-13. 
  3. ^ Cohen, Jonathan (2008-05-13). "Billboard - Good Charlotte, Boys Like Girls Team For Tour". Billboard. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2008-06-16. Diakses tanggal 2010-07-16. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne