CM Punk

CM Punk
LahirCM Punk
26 Oktober 1978 (umur 46)
Chicago, Illinois, USA
Pekerjaan
  • Aktor
  • komentator
  • Seni bela diri campuran
  • Gulat profesional
Tahun aktif1999 - sekarang
Suami/istri
(m. 2025)
Nama ringCM Punk
Tinggi185 cm (6 ft 1 in)[1]
Berat77 kg (170 pon)[1]
Asal dariChicago, Illinois[1]
Dilatih olehAce Steel
Danny Dominion
Dave Finlay[2]
Dave Taylor[2]
Kevin Quinn
William Regal[2]
Debut1999
Mixed martial arts karier
CM Punk
DivisiWelterweight[3]
TimRoufusport
GuruHead coach: Duke Roufus
Jiu-jitsu Brasil: Daniel Wanderley[4]
Peringkat  Sabuk biru Jiu-jitsu Brasil di bawah Daniel Wanderley[5]
Rekor MMA
Jumlah2
Menang0
Kalah2
Menyerah1
Keputusan juri1
Rekor Mixed martial arts di Sherdog
Situs webcmpunk.com
Tanda tangan
IMDB: nm1516006 TV.com: people/phil-brooks
Facebook: cmpunkofficialsite X: CMPunk Instagram: cmpunk Musicbrainz: 45d2f601-c25c-4b0d-8d48-4fa7e6b061d7 Modifica els identificadors a Wikidata

Phillip Jack "Phil" Brooks[6] (lahir 26 Oktober 1978), atau lebih dikenal dengan nama CM Punk, adalah pegulat dari Amerika Serikat yang saat ini bergabung dengan WWE untuk merek Raw. Ia pernah bergabung dengan All Elite Wrestling (AEW) dan dia adalah mantan Juara Dunia AEW sebanyak 2 kali. Dia juga terdaftar di WWE sebagai "Pemegang WWE Champion Terlama di Era Modern", dia memegang WWE Champion selama 434 hari dari 20 November 2011-27 Januari 2013. CM Punk Resmi Terdaftar sebagai Pemegang Juara Terlama di urutan ke 6.

Dalam Karier Pro Wrestlingnya, CM Punk 7 Kali juara dunia, Dia Pernah Memegang ROH World Champioship,ECW Championship, WWE World heavyweight Championship 3X, dan WWE Championship. Dia juga pernah memegang Tag Team championship bersama Kofi Kingston dan WWE Intercontinental Championship,dan itu membuat dia menjadi Orang Tercepat yang menjadi juara di WWE Sejak dia debut. Dia juga memenangkan pertandingan Money In The Bank 2008 dan 2009,Pada tahun 2011 Punk Menjadi Superstar Of The Year di Slammy Award. CM Punk memutuskan keluar dari WWE pada tahun 2014 sekaligus pensiun dari gulat profesional hingga kembai pada Agustus 2021.

CM Punk sempat menjadi salah satu atlet di Ultimate Fighting Championship. Ia kalah dalam debutnya melawan Mickey Gall melalui submission pada UFC 203.[7][8]

  1. ^ a b c "CM Punk bio". WWE. Diakses tanggal 30 Juni 2018. 
  2. ^ a b c Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama wojick
  3. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama UFC
  4. ^ Cruz, Guilherme (10 September 2016). "Coach: CM Punk's MMA improvements have been 'impressive,' he'll beat Mickey Gall". MMAFighting.com. Diakses tanggal 28 Mei 2017. 
  5. ^ Holland, Jesse (6 Desember 2017). "Pic: CM Punk earns BJJ blue belt ahead of UFC return". MMAmania.com. Diakses tanggal 9 Juni 2018. 
  6. ^ "Latest Status Info". United States Patent and Trademark Office. August 7, 2008. Diakses tanggal August 17, 2008. 
  7. ^ CM Punk Accepts CAC Iron Mike Mazurki Award Aug 30 2023 (dalam bahasa Inggris), August 31, 2023, diarsipkan dari versi asli tanggal November 21, 2023, diakses tanggal November 21, 2023 
  8. ^ "CM Punk". WWE (dalam bahasa Inggris). Diarsipkan dari versi asli tanggal May 3, 2020. Diakses tanggal November 21, 2023. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne