Chris Sarandon | |
---|---|
![]() | |
Lahir | Christopher Sarandon, Jr. 24 Juli 1942 Beckley, Virginia Barat, Amerika Serikat |
Pendidikan | SMA Woodrow Wilson |
Almamater | Universitas Virginia Barat Universitas Katolik Amerika |
Pekerjaan | Aktor |
Tahun aktif | 1969–sekarang |
Suami/istri | Lisa Ann Cooper
(m. 1980; c. 1989) |
Anak | 3 |
![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Christopher "Chris" Sarandon, Jr. (/səˈrændən/; lahir 24 Juli 1942) adalah seorang aktor asal Amerika Serikat yang dikenal karena peran-perannya sebagai Pangeran Humperdinck dalam film The Princess Bride, sebagai vampir Jerry Dandrige di film Fright Night dan sebagai Detektif Mike Norris di film Child's Play, serta sebagai pengisi suara Jack Skellington pada film The Nightmare Before Christmas. Ia dinominasikan untuk kategori Aktor Pendukung Terbaik Academy Award atas penampilannya sebagai Leon Shermer di film Dog Day Afternoon.