Cold Case | |
---|---|
Pembuat | Meredith Stiehm |
Pemeran | Kathryn Morris Danny Pino John Finn Jeremy Ratchford Thom Barry Tracie Thoms |
Penggubah lagu tema | Helmut and Franz Vonlichten |
Lagu pembuka | Nara |
Negara asal | ![]() |
Jmlh. musim | 7 |
Jmlh. episode | 156 (daftar episode) |
Produksi | |
Lokasi produksi | Philadelphia, Pennsylvania |
Durasi | per. 45 menit |
Rilis asli | |
Jaringan | CBS |
Format gambar | 480i (SDTV), 1080i (HDTV) |
Rilis | 28 September 2003 2 Mei 2010 | –
Instruksi kotak info (hanya ditampilkan pada pratinjau) |
Cold Case merupakan sebuah acara televisi yang ditayangkan oleh CBS. Tayangan ini pertama kali ditayangkan pada 28 September 2003 hingga sekarang ini. Film ini terdiri dari 6 musim dengan 124 episiode. Pemain utamanya ialah Kathryn Morris, Danny Pino, John Finn, dan Jeremy Ratchford. Diciptakan oleh Meredith Stiehm.