Daftar Bupati Bogor

Bupati Bogor
Petahana
Bachril Bakri
Penjabat

sejak 20 September 2024
Masa jabatan5 tahun
Dibentuk1948
Pejabat pertamaIpik Gandamana
Situs webwww.bogorkab.go.id

Bupati Bogor adalah kepala daerah tingkat II yang memegang pemerintahan di Kabupaten Bogor bersama dengan Wakil Bupati Bogor. Dan dibantu oleh perangkat daerah di Kabupaten Bogor

Pemilihan umum Bupati Bogor yang diadakan secara langsung pertama kali dilakukan pada 24 Agustus 2008.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne