Daftar Sultan Oman

Sultan Oman
سلطان عمان
Sedang berkuasa
Haitham bin Tariq Al Said
sejak 11 Januari 2020
Perincian
Sapaan resmiBaginda Sultan
PewarisTidak ada yang ditunjuk saat ini
Penguasa pertamaAl-Julanda bin Mas'ood (imamah)
Ahmad bin Sa'id (Dinasti Al Bu Sa'id)
Pembentukan751 (imamah)
1744 (Dinasti Al Bu Sa'id)
KediamanIstana Al Alam
Situs webwww.oman.om

Sultan Oman adalah penguasa monarki dan kepala negara Oman. Posisi ini adalah posisi paling kuat di negara ini. Sultan Oman adalah anggota Dinasti Al Bu Sa'id, yang merupakan keluarga penguasa Oman sejak pertengahan abad ke-18.

Sejak 11 Januari 2020, Haitham bin Tariq Al Said telah menjadi sultan saat ini.[1]

  1. ^ "Oman's new ruler Haitham bin Tariq takes oath: newspapers". Reuters (dalam bahasa Inggris). 11 January 2020. Diakses tanggal 11 January 2020. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne