Daftar partai politik di Azerbaijan

Artikel ini berisi daftar partai politik di Azerbaijan. Azerbaijan adalah negara dominan satu partai. Partai-partai oposisi terhadap Partai Azerbaijan Baru berfungsi, tetapi secara luas dianggap tidak memiliki peluang nyata untuk memperoleh kekuasaan.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne