Detective School Q

Detective School Q
Anggota Q Class di sampul Detective School Q 22, dari kiri ke kanan: Kyu, Meg, Kazuma, Kinta, dan Ryu
探偵学園Q
(Tantei Gakuen Kyū)
GenreCerita detektif, komedi, misteri
Manga
PengarangSeimaru Amagi
IlustratorFumiya Sato
PenerbitJepang Kodansha
Indonesia Elex Media Komputindo
MajalahWeekly Shōnen Magazine
DemografiShōnen
Terbit17 September 20012005
Volume22
Seri anime
SutradaraNoriyuki Abe
StudioStudio Pierrot
Saluran
asli
Jepang Animax, TBS
Indonesia Indosiar
Tayang 15 April 2003 20 Maret 2004
Episode45
 Portal anime dan manga

Detective School Q atau Detective Academy Q[1] (探偵学園Q, Tantei Gakuen Kyū) adalah manga karya Seimaru Amagi dan Fumiya Sato yang sebelumnya mengarang manga Detektif Kindaichi. Di Jepang, manga ini diterbitkan secara berseri di Weekly Shōnen Magazine pada tahun 2001-2005. Selanjutnya, serial tersebut dibukukan menjadi 22 jilid oleh Kodansha dan di Indonesia diterbitkan oleh Elex Media Komputindo. Animenya pernah ditayangkan di Jepang oleh TBS dan Indosiar di Indonesia.

  1. ^ http://www.animenewsnetwork.com/encyclopedia/anime.php?id=2609

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne