Distrik Noakhali adalah sebuah distrik di Divisi Chittagong, Bangladesh. Wilayah Distrik Noakhali berbatasan dengan distrik-distrik lain di Bangladesh. Distrik Noakhali terbagi menjadi 9 upazila dengan kantor pusat di Kota Noakhali. Wilayah Distrik Noakhali merupakan sebuah delta sungai di pesisir Teluk Benggala yang dekat dari muara sungai Meghna. Kegiatan ekonomi utama di Distrik Noakhali adalah pertanian, budidaya ikan dan penangkapan ikan. Sebagian penduduk di Distrik Noakhali juga menjadi tenaga kerja di kawasan Timur Tengah dan Eropa.