Dzaoudzi | |
---|---|
Negara | Prancis |
Kode INSEE/pos | 98508 / |
Dzaoudzi merupakan sebuah komune di jajahan seberang laut Prancis di Mayotte, di Samudra Hindia. Komune Dzaoudzi (kadang-kadang disebut Dzaoudzi-Labattoir), yang membentuk kota kembar Dzaoudzi dan Labattoir, terletak di pulau kecil Petite-Terre (atau Pamanzi). Sebelumnya ibu kota mAyotte, tetapi ibu kota dipindahkan tahun 1977 ke mamoudzou, di pulau Grande-Terre (Mahoré), pulau utama Mayotte.