Global Radio

Global Radio
Nama sebelumnyaRadio ARH
ARH Global Radio
Okezone Radio
JenisJaringan radio
SloganYour No.1 Music Station
Negara Indonesia
BahasaBahasa Indonesia
Tanggal peluncuran1 Juli 2000; 24 tahun lalu (2000-07-01)
Kantor pusatiNews Tower, Lantai 5
Jl. Wahid Hasyim No. 28, Kebon Sirih, Jakarta Pusat
Wilayah siaranJabodetabek dan Bandung Raya
PemilikMNC Radio Networks
Induk perusahaanMedia Nusantara Citra
Kelompok usahaGlobal Mediacom
Anggota jaringanlihat #Jaringan
SatelitMNC Vision: 511
Situs webtv.okezone.com/radio/globalradio
Global Radio Jakarta (PM2FAR)
PT Radio Arif Rahman Hakim
KotaJakarta
Wilayah siarJabodetabek dan sekitarnya
SloganYour No.1 Music Station
Frekuensi88.4 FM
Mulai mengudara1 Juli 2000; 24 tahun lalu (2000-07-01)
FormatHot AC
Otoritas perizinan
Kementerian Komunikasi dan Informatika Republik Indonesia
Makna tanda panggilGlobal TV + Radio ARH
Nama sebelumnyaRadio Ampera
Radio ARH
ARH Global Radio
Okezone Radio
Frekuensi sebelumnya88.65 FM (2000-2004)
JaringanGlobal Radio (stasiun induk)
AfiliasiMNC Radio Networks
PemilikMNC Media
(PT Media Nusantara Citra Tbk)
Stasiun kembarMNC Trijaya FM
RDI
V Radio
Situs webtv.okezone.com/radio/globalradio
Peringatan: Page using Template:Infobox radio station with unknown parameter "rds" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Global Radio (sebelumnya bernama Radio ARH, ARH Global Radio dan Okezone Radio) adalah jaringan radio kontemporer dewasa di Indonesia di bawah naungan MNC Radio Networks milik Media Nusantara Citra (MNC). Nama jaringan ini didasarkan pada GlobalTV (sekarang GTV), merupakan salah satu stasiun televisi milik MNC.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne