![]() | |
Swasta | |
Industri | Konglomerat |
Didirikan | 1897[1] |
Pendiri | |
Kantor pusat | Mumbai, Maharashtra, India |
Wilayah operasi | Seluruh dunia |
Tokoh kunci | Adi Godrej (Chairman)[2] |
Produk | |
Pendapatan | ![]() |
Karyawan | 28.000 (2016) |
Anak usaha |
|
Situs web | www |
![]() ![]() |
Godrej Group adalah sebuah konglomerat multinasional yang berkantor pusat di Mumbai, India. Perusahaan ini dikelola dan dimiliki oleh keluarga Godrej. Perusahaan ini didirikan oleh Ardeshir Godrej dan Pirojsha Burjorji Godrej pada tahun 1897. Perusahaan ini berbisnis di bidang lahan yasan, barang konsumen, rekayasa industri, perabot, furnitur, keamanan, dan pertanian.[4] Anak usaha dan afiliasi dari perusahaan ini meliputi Godrej Industries dan anak usahanya, Godrej Consumer Products, Godrej Agrovet, dan Godrej Properties, serta Godrej & Boyce.