Gustavo José Joaquín Noboa Bejarano (21 Agustus 1937 – 16 Februari 2021) adalah seorang politikus Ekuador yang pernah menjabat sebagai Presiden Ekuador dari 22 Januari 2000 hingga 15 Januari 2003 dan Wakil Presiden selama pemerintahan Presiden Jamil Mahuad.[1]