HMAS Darwin (FFG 04)

HMAS Darwin
Sejarah
Australia
Asal nama Kota Darwin
Pembangun Todd Pacific Shipyards, Seattle, Washington
Pasang lunas 3 Juli 1981
Diluncurkan 26 Maret 1982
Mulai berlayar 21 Juli 1984 Seattle, Washington
Dipensiunkan 9 Desember 2017, Sydney, Australia
Identifikasi
Motto "Resurgent"
Julukan FFG-44 (Penamaan lambung kapal AS ketika sedang dibangun)
Penghargaan
Status Menanti penenggelaman
Lencana Ship's badge
Ciri-ciri umum
Kelas dan jenis Adelaide-class guided missile frigate
Berat benaman 4.100 ton
Panjang 138,1 m (453 ft) overall
Lebar 13,7 m (45 ft)
Daya muat 7,5 m (25 ft)
Pendorong
  • 2 × turbin gas General Electric LM2500, 41.000 tenaga kuda (31.000 kW), 1 poros
  • 2 × pendorong cadangan650-tenaga-kuda (480 kW)
Kecepatan 29 knot (54 km/h; 33 mph)
Jangkauan 4.500 mil laut (8.300 km; 5.200 mi) at 20 knot (37 km/h; 23 mph)
Awak kapal 184 (termasuk 15 perwira, tidak termasuk kru udara)
Sensor dan
sistem pemroses
Senjata
  • 1 × Mark 13 Missile Launcher for Harpoon and Standard missiles
  • 1 × 8-cell Mark 41 VLS with Evolved Sea Sparrow missiles
  • 2 × Mark 32 torpedo tubes
  • 1 × OTO Melara 76 mm naval gun
  • 1 × 20 mm Phalanx CIWS
  • Up to 6 x 127-milimeter (5,0 in) machine guns
  • 2 × M2HB .50 calibre Mini Typhoons (fitted as required)
  • Pesawat yang
    diangkut
    2 helikopter

    HMAS Darwin (FFG 04), dinamai dengan nama ibu kota Wilayah Utara Australia, adalah fregat berpeluru kendali kelas Adelaide, pernah bertugas dalam dinas Angkatan Laut Australia (RAN). Sebagai satu dari empat kapal yang dipesan dari Amerika Serikat, Darwin mulai beroperasi pada tahun 1984. Selama kariernya, ia telah beroperasi di Teluk Persia, sebagai bagian dari satuan tugas penjaga perdamaian INTERFET, dan di luar Kepulauan Solomon. Fregat ini mengalami peningkatan besar selama 2007 dan 2008. Ia dinonaktifkan pada 9 Desember 2017 dan seharusnya ditenggelamkan di Tasmania, tetapi kesepakatan itu dibatalkan oleh Pemerintah Tasmania dan nasibnya menjadi tidak pasti.[1]

    1. ^ Jordan, Tarlia (12 October 2018). "Tasmanian Government pass on HMAS Darwin as a dive wreck". The Examiner. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2018-11-04. Diakses tanggal 22 August 2019. 

    From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

    Developed by Nelliwinne