Hotel FM | |
---|---|
Asal | Oradea, Romania |
Genre | Pop, Rock |
Tahun aktif | 2005-sekarang |
Situs web | http://hotelfm.ro |
Anggota | David Bryan (penyanyi) Gabriel Băruţa (piano) Alex Szus (drum) |
Mantan anggota | Darius Neagu (perkusi) Vicky Sava (harpa) Marius Văduva (perkusi) Diana Mărmăneanu (penari) Vlady Săteanu (bassis) Gabi Drăgan (pemain drum) />Nicolae Vedinas (flute) |
Hotel FM merupakan band asal Rumania, dibentuk pada tahun 2005. Band ini sering mengadakan konser di Rumania dan Jerman dan meluncurkan CD promosi pada tahun 2006.[1]