Il Divo (album)

Il Divo
Album studio karya Il Divo
Dirilis1 November 2004 (UK)
19 April 2005 (AS)
GenreOperatic pop
Durasi53:52
LabelSyco Music/Sony BMG
Kronologi Il Divo
Il Divo
(2004)
Ancora
(2005)Ancora2005
Peringatan: Halaman yang menggunakan Templat:Infobox album dengan parameter tak dikenal "Reviews" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Il Divo adalah album pertama dari grup vokal Il Divo. Album ini dirilis tanggal 1 November 2004 di Britania Raya dan tanggal 19 April 2005 di Amerika Serikat.

Album ini berisi tiga lagu berbahasa Inggris, enam lagu dalam bahasa Italia, dan tiga lagu dalam bahasa Spanyol (tidak termasuk track bonus). Single pertama dari album ini adalah "Unbreak My Heart (Regresa a mi).


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne