Kampanye militer Isabella dan Mortimer | |||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Bagian dari Peperangan Despenser | |||||||
![]() Peta serangan pasukan Isabella | |||||||
| |||||||
Pihak terlibat | |||||||
Marcher Lord |
| ||||||
Tokoh dan pemimpin | |||||||
![]() ![]() ![]() ![]() |
![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() | ||||||
Kekuatan | |||||||
1.500 (invasi)[1] | Tidak diketahui | ||||||
Korban | |||||||
Tidak diketahui | Tidak diketahui |
Invasi Inggris tahun 1326 dilancarkan oleh Permaisuri Inggris Isabella dari Prancis dan kekasihnya, Roger Mortimer, yang berujung pada penangkapan Hugh Despenser yang Muda dan pengunduran diri suami Isabella, Edward II, dari takhta Inggris. Serangan ini mengakhiri perang saudara yang melanda Inggris.[3][4]