Invasi Palawan | |||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|
Bagian dari Teater Pasifik pada Perang Dunia II | |||||||
| |||||||
Pihak terlibat | |||||||
Tokoh dan pemimpin | |||||||
![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
![]() | ||||||
Kekuatan | |||||||
5.000 pasukan Amerika Serikat | 2.000 pasukan Jepang | ||||||
Korban | |||||||
12 tewas 56 cedera |
900 tewas 140 cedera |
Invasi Palawan (bahasa Filipino: Paglusob sa Palawan), yang melibatkan pasukan pembebasan Amerika Serikat melawan Jepang dari tanggal 28 Februari hingga 22 April 1945, dalam serangkaian aksi yang secara resmi dijuluki Operasi Victor I dan II, dan bagian dari kampanye untuk pembebasan Filipina semasa Perang Dunia II, dilakukan untuk memulai perebutan kembali pulau-pulau selatan di kepulauan Filipina, mengakhiri pendudukan Jepang, dan melindunginya dari sisa pasukan Jepang.