Islam menurut negara |
---|
Portal Islam |
Islam adalah agama terbesar di Turki sejak zaman Kesultanan Utsmaniyah menguasai Turki pada tahun 1400-an pemeluk Islam di Turki semakin banyak. Kini sekitar 99,8% penduduk Turki adalah Muslim, Kebanyakan Muslim di Turki adalah Sunni dengan 70-80%, sisanya adalah Alawiyyin dan Syiah dengan 20-30%.[1][2] Ada juga pengikut Dua Belas Imam dengan 3%.[3]