Jared Harris

Jared Harris
Harris bulan Desember 2014
LahirJared Francis Harris
24 Agustus 1961 (umur 63)
Hammersmith, London, Inggris, Britania Raya
KebangsaanBritania Raya
PendidikanDownside School
Duke University
PekerjaanAktor
Tahun aktif1989–sekarang
Suami/istri
Jacqueline Goldenberg
(m. 1989; cer Kesalahan ekspresi: Operator < tak terduga)

(m. 2005; cer 2010)

Allegra Riggio
(m. 2013)
Orang tuaRichard Harris
Elizabeth Rees-Williams
KerabatDamian Harris (kakak)
Jamie Harris (adik)
Annabelle Wallis (sepupu)
IMDB: nm0364813 Allocine: 20950 Allmovie: p30630
Musicbrainz: 90f4fcaa-f823-4967-89e5-5369b5298e31 Songkick: 556323 Discogs: 560110 Modifica els identificadors a Wikidata

Jared Francis Harris (lahir 24 Agustus 1961) adalah aktor Inggris yang dikenal sebagai pemeran Lane Pryce dalam seri drama televisi Mad Men, David Robert Jones dalam seri fiksi ilmiah Fringe, Raja George VI dalam seri sejarah The Crown, Anderson Dawes dalam seri fiksi ilmiah The Expanse, dan Kapten Francis Crozier dalam seri The Terror. Ia juga menjadi pemeran pendukung di berbagai film, termasuk Mr Deeds (2002), The Curious Case of Benjamin Button (2008), Sherlock Holmes: A Game of Shadows (2011), Lincoln (2012), dan Allied (2016).


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne