Jay Leno

Jay Leno
Nama lahirJames Douglas Muir Leno
Lahir28 April 1950 (umur 74)
New Rochelle, New York, U.S.
Mediakomedi tunggal, televisi, film
Tahun aktif1976–sekarang
GenreKomedi observasional, Komedi gelap, surreal humor, Komedi sketsa, insult comedy, satire
Subjekbudaya Amerika, Politik Amerika, everyday life, Budaya populer, current events, Perilaku manusia, social awkwardness, gender differences
Karya terkenal dan peranThe Tonight Show with Jay Leno
(host, 1992–2009, 2010–2014)
The Jay Leno Show
(host, 2009–2010)
Jay Leno's Garage (host, 2014–Sekarang)

James Douglas Muir "Jay" Leno (/ˈlɛn/; lahir 28 April 1950)[1] adalah seorang komedian, aktor, penulis, produser, dan mantan pembawa acara televisi larut malam Amerika. Setelah melakukan stand-up comedy selama bertahun-tahun, dia menjadi pembawa acara NBC The Tonight Show with Jay Leno sejak 1992 hingga 2009. Mulai September 2009, Leto memulai acara talk show prime time bertajuk The Jay Leno Show, yang ditayangkan malam hari pukul 10:00 malam WT, juga di NBC.

Setelah The Jay Leno Show dibatalkan pada Januari 2010 tengah a host controversy, Leno kembali menjadi tuan rumah The Tonight Show with Jay Leno pada tanggal 1 Maret 2010.[2] Dia menjadi pembawa acara episode terakhirnya The Tonight Show pada 6 Februari 2014. Tahun itu, ia dilantik ke Television Hall of Fame.[3] Sejak 2014, Leno menjadi tuan rumahJay Leno's Garage.

  1. ^ "Jay Leno Biografi". The New York Times. Diarsipkan dari versi asli tanggal 31 Mei 2013. Diakses tanggal 25 Agustus 2019. 
  2. ^ Adalian, Josef (21 Januari 2010). "Exclusive: Conan, NBC Officially Splitsville (Updated)". The Wrap. Diakses tanggal 21 Januari 2010. 
  3. ^ The Deadline Team (16 Desember 2013). "Julia Louis-Dreyfus, David E. Kelley, Jay Leno, Rupert Murdoch, Ray Dolby, Brandon Stoddard Named To TV Academy's Hall of Fame". Deadline.com. Diakses tanggal 22 Februari 2014. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne