Jost Vacano | |
---|---|
Lahir | 15 Maret 1945 Osnabrück, Sachsen Hilir, Jerman Nazi |
Pekerjaan | Sinematografer |
Tahun aktif | 1962–2000 |
![]() ![]() ![]() ![]() |
Jost Vacano, BVK (lahir 15 Maret 1934) adalah seorang sinematografer Jerman yang sudah pensiun. Karyanya termasuk Das Boot, dan ia juga bekerja sama dengan sutradara Paul Verhoeven dalam tujuh film, termasuk RoboCop dan Total Recall. Ia juga merupakan sinematografer untuk The Lost Honor of Katharina Blum yang ia anggap sebagai film favoritnya karena pesan politiknya yang abadi.[1]