Julius and Ethel Rosenberg | |
---|---|
![]() Ethel dan Julius Rosenberg (1951) | |
Lahir | 12 Mei 1918 (Julius) Manhattan, New York City (keduanya) | 28 September 1915 (Ethel)
Meninggal | 19 Juni 1953 19 Juni 1953 (umur 35) Julius Ossining, New York (keduanya) | (umur 37) Ethel
Makam | Wellwood Cemetery Suffolk County, New York |
Pekerjaan | Aktris, Penyanyi, Sekretaris (Ethel), Teknisi Listrik (Julius) |
Gugatan kejahatan | Persekongkolan untuk memata-matai |
Hukuman kriminal | Hukuman mati dengan kursi listrik |
Status kriminal | Dieksekusi |
Anak | Michael Meeropol, Robert Meeropol |
Julius dan Ethel Rosenberg adalah dua warga negara Amerika Serikat yang dieksekusi karena menjadi mata-mata Uni Soviet. Mereka telah memberikan informasi tentang teknologi militer rahasia tingkat tinggi dan prototipe mekanisme yang berkaitan dengan bom atom, yang sangat berharga bagi program senjata nuklir Soviet. Mereka juga menyediakan informasi rahasia tentang radar, sonar, dan jet untuk Uni Soviet.[1][2][3]