Jurassic World: Fallen Kingdom | |
---|---|
![]() Poster teater rilis | |
Sutradara | J. A. Bayona |
Produser |
|
Ditulis oleh | |
Berdasarkan | Para karakter oleh Michael Crichton |
Pemeran | |
Penata musik | Michael Giacchino |
Sinematografer | Óscar Faura |
Penyunting | Bernat Vilaplana |
Perusahaan produksi | |
Distributor | Universal Pictures[1] |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 128 menit[3] |
Negara | Amerika Serikat[4] |
Bahasa | Inggris |
Anggaran | $170–187 juta[5] |
Pendapatan kotor | $1.309 miliar[6] |
Jurassic World: Fallen Kingdom adalah sebuah film petualangan fiksi ilmiah Amerika Serikat tahun 2018 dan sekuel dari Jurassic World (2015). Disutradarai oleh J. A. Bayona, film tersebut adalah installment kedua dari trilogi Jurassic World yang direncanakan, dan installment kelima dari seluruh seri film Jurassic Park. Derek Connolly dan sutradara Jurassic World Colin Trevorrow kembali menjadi penulis, dengan Trevorrow dan sutradara Jurassic Park yang asli Steven Spielberg sebagai produser eksekutif.
<ref>
tidak sah;
tidak ditemukan teks untuk ref bernama Prod-info
<ref>
tidak sah;
tidak ditemukan teks untuk ref bernama DEADpreview