Kabupaten Ogan Komering Ulu

Kabupaten Ogan Komering Ulu
Transkripsi bahasa daerah
 • Ogan𞜀𞜔𞜂𞜗𞜁𞜔𞜌𞜎𞜓𞜖𞜀𞜔𞜏𞜔
 • Jawiاوڬن كومريڠ اولو
Pemandangan Kota Baturaja
Pemandangan Kota Baturaja
Lambang resmi Kabupaten Ogan Komering Ulu
Motto: 
𞜑𞜋𞜓𞜌𞜜𞜋𞜓𞜖𞜑𞜁𞜔𞜗𞜈𞜕𞜖
Sebimbing Sekundang
(Bahasa Ogan) Serangkulan segandengan
Peta
Indonesia#
Indonesia#
Kabupaten Ogan Komering Ulu
Koordinat: 3.8259°S 104.1677°E
Negara Indonesia
ProvinsiSumatera Selatan
Tanggal berdiri29 Juli 1910
Dasar hukumUU No. 4/drt Tahun 1956
UU No. 37 Tahun 2003
Hari jadi10 Juli 1910 (umur 114)
Dinamai berdasarkanHulu dari Sungai Ogan dan Sungai Komering
Ibu kotaBaturaja
Jumlah satuan pemerintahan[1]
Daftar
  • Kecamatan: 13
  • Kelurahan: 14
  • Desa: 143
Pemerintahan
 • BupatiMuhammad Iqbal Alisyahbana, S.STP., M,M. (Pj.)
 • Wakil Bupatilowong
 • Sekretaris DaerahH. Dharmawan Irianto, S.Sos., M.M.
Luas
 • Total3.774,5 km2 (1,457,3 sq mi)
Populasi
 (30 Juni 2024)[1]
 • Total387.348
 • Kepadatan100/km2 (270/sq mi)
 • Laki-laki
198.277
 • Perempuan
189.071
Demografi
 • Agama
  • 97,49% Islam
  • 0,70% Hindu
  • 0,22% Buddha
 • Bahasa
Daftar
 • IPMKenaikan 73,17 (2023)
 Tinggi [2]
Zona waktuUTC+07:00 (WIB)
Kode BPS
1601 Edit nilai pada Wikidata
Kode area telepon+62 735
Pelat kendaraanBG xxxx F**
Kode Kemendagri16.01 Edit nilai pada Wikidata
Lagu daerah"Nasib Badan"
"Sane Ayakh Ugan"
Rumah adatRumah Ulu
Senjata tradisionalTumbuk Lade
Situs webwww.okukab.go.id


Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) adalah kabupaten di provinsi Sumatera Selatan, Indonesia. Ibu kotanya adalah Baturaja. Kabupaten ini terkenal dengan wilayah dengan jumlah penduduk terbanyak Suku Ogan di Provinsi Sumatera Selatan. Namun di lain sisi, juga terdapat suku Komering, Jawa, Lampung, Minang, Batak, dan Bali. Penduduk Ogan Komering Ulu berdasarkan sensus penduduk tahun 2024 berjumlah 387.348 jiwa.[3]

  1. ^ a b c d Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama DUKCAPIL
  2. ^ "Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Kabupaten Ogan Komering Ulu Tahun 2023". Diakses tanggal 3 November 2024. 
  3. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama PENDUDUK

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne