Kamen Rider Amazon

Kamen Rider Amazon
PembuatShotaro Ishinomori
PemeranToru Okazaki
Akiji Kobayashi
Yoji Matsuda
Mariko Matsuoka
Ryuji Saikachi (Suara)
Ushio Akashi
Ritsuo Sawa (Suara)
Hirohisa Nakata
Osamu Saka (Suara)
NaratorGoro Naya
Penggubah lagu temaShunsuke Kikuchi
Lagu pembukaAmazon Rider koko ni ari oleh Masato Shimon
Lagu penutupAmazon Da Da Da!! oleh Masato Shimon dan Columbia Yurikago-Kai
Penata musikShunsuke Kikuchi
Negara asalJepang Jepang
Jmlh. episode24
Produksi
Durasi30 menit per episode
Rumah produksiToei
Rilis asli
JaringanMainichi Broadcasting System
NET
Toei
Rilis19 Oktober 1974 –
29 Maret 1975
Instruksi kotak info (hanya ditampilkan pada pratinjau)
Peringatan: Halaman yang menggunakan Templat:Infobox television dengan parameter tidak dikenal "show_name". Lihat instruksi kotak info. (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).
Peringatan: Halaman yang menggunakan Templat:Infobox television dengan parameter tidak dikenal "format". Lihat instruksi kotak info. (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).

Kamen Rider Amazon (仮面ライダーアマゾン, Kamen Raidā Amazon) (bahasa Inggris: Masked Rider Amazon) adalah program acara serial televisi karangan Shotaro Ishinomori yang dibuat oleh Toei. Kamen Rider Amazon adalah serial Kamen Rider yang ke-4 dari serangkaian serial Kamen Rider. Serial yang terdiri dari 24 episode ini merupakan hasil produksi bersama Mainichi Broadcasting System / NET, dan disiarkan di Jepang mulai tanggal 19 Oktober 1974 sampai dengan tanggal 29 Maret 1975.

Narator di serial ini adalah diperankan oleh Goro Naya.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne