Kanada Terbuka 2024

Kanada Terbuka 2024
Informasi turnamen
Edisike-59
LevelSuper 500
Jadwal
penyelenggaraan
2–7 Juli 2024
Tempat
penyelenggaraan
Markin-MacPhail Center
Calgary, Kanada
Negara29
Peserta209
Total hadiahUS$420.000
Hasil turnamen
Tunggal putraJepang Koki Watanabe
Tunggal putriThailand Busanan Ongbamrungphan
Ganda putraDenmark Kim Astrup
Denmark Anders Skaarup Rasmussen
Ganda putriJepang Rin Iwanaga
Jepang Kie Nakanishi
Ganda campuranDenmark Jesper Toft
Denmark Amalie Magelund
Lainnya
Situs web resmiKanada Terbuka
2023 2025

Kanada Terbuka 2024 (secara resmi dikenal sebagai YONEX Canada Open Badminton Championships 2024 untuk alasan sponsor)[1] adalah turnamen bulu tangkis yang diselenggarakan di Markin-MacPhail Center, Calgary, Kanada dari tanggal 2 hingga 7 Juli 2024 dengan total hadiah 420.000 dolar AS.

Koki Watanabe, Busanan Ongbamrungphan, Kim Astrup dan Anders Skaarup Rasmussen, Rin Iwanaga dan Kie Nakanishi, serta Jesper Toft dan Amalie Magelund merupakan juara pada edisi kali ini.

  1. ^ "Sponsors and Supporters". 2024 YONEX CANADA OPEN (dalam bahasa Inggris). Badminton Canada. 2024. Diarsipkan dari versi asli tanggal 26 Mei 2024. Diakses tanggal 26 Mei 2024. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne