Kekaisaran Ghana

Puncak kekuasaan Kekaisaran Ghana.

Kekaisaran Ghana atau Kekaisaran Wagadou (200-1076) adalah kekaisaran yang terletak di Mauritania tenggara, Mali barat, dan Senegal timur.

Kekaisaran ini merupakan kekaisaran pertama yang bangkit di Afrika., dimulai pertama kali pada abad ke-8.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne