Kelly Ayotte

Kelly Ayotte adalah mantan anggota senat di Amerika Serikat periode 2011-2017. Ia lahir pada tanggal 26, Juni 1968 di Nashua, New Hampshire. Wanita bernama lengkap Kelly Ann Ayotte ini berhasil menjadi anggota kejaksaan agung wanita pertama Amerika (2004 - 2009) cetusan Partai Republikan.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne