Kerangka roda atau kerangka ban adalah salah satu bagian roda atau ban yang dipasang pada as roda dan bergerak berputar dari bagian tengah roda. Alat tersebut awalnya berupa potongan-potongan batang kayu yang dibagi menjadi empat atau enam bagian.
Developed by Nelliwinne