Keresidenan Surabaya adalah sebuah keresidenan yang terletak di Jawa Timur.[1] Keresidenan ini terdiri dari Surabaya, Sidoarjo dan Gresik yang dulunya wilayah Kabupaten Surabaya, Kabupaten Mojokerto, Kota Mojokerto, Kabupaten Jombang (dulunya wilayah Kabupaten Mojokerto).[2]Pada tahun 1817, Madura Barat lepas dari karesidenan ini dan bergabung dengan Madura Timur membentuk Keresidenan Madura dan Sumenep.[3]