Ketua Majelis Nasional Pakistan

Ketua
Majelis Nasional Pakistan
Petahana
Ayaz Sadiq

sejak 9 November 2015
Ditunjuk olehDipilih oleh Majelis Nasional
Masa jabatanSepanjang majelis saat ini masih berkuasa, Ketua masih memegang otoritasnya
DibentukKonstitusi Pakistan
(12 April 1973)
Pejabat pertamaMuhammad Ali Jinnah
(11 Agustus 1947)
SuksesiKedua
Situs webKetua Majelis Nasional

Ketua Majelis Nasional (Urdu: اسﭘيكر نيشنل اسمبلى) adalah pemimpin resmi Majelis Nasional Pakistandewan rendah Parlemen Pakistan.[1] Jabatan tersebut bermula pada 1947 dan dibuat lagi pada 1973 berdasarkan pada Konstitusi Pakistan; pemegang jabatannya memimpin dewan yang terdiri dari para DPR yang terpilih atas dasar waralaba universal.[2] Jabatan tersebut berada pada peringkat kedua dalam garis suksesi Presiden Pakistan dan menduduki peringkat keempat dalam Tatanan Pemerintahan, setelah Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Senat.[3] Selain itu, pemegang jbatannya menjadi jurubicara Majelis Nasional di luar negeri, dan menjadi non-partisan dalam penunjukannya.[3]

  1. ^ et.al. (2012). Pakistan Country Study Guide Strategic Information and Developments. United States: Intl Business Pubns USA. ISBN 1438775253. 
  2. ^ Akbar, M.K. (1997). Pakistan from Jinnah to Sharif. New Delhi: Mittal Publications. ISBN 8170996740. 
  3. ^ a b Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama Article 531

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne