Kota Banjar

7°21′32″S 108°32′11″E / 7.35889°S 108.53639°E / -7.35889; 108.53639

Kota Banjar
  • Banjar Pataruman
  • Banjar Patroman
Transkripsi bahasa daerah
 • Aksara Sundaᮘᮔ᮪ᮏᮁ
Dari Atas, Kiri ke kanan: Tugu di tengah alun-alun Banjar, Gerbang Selamat Datang di Kota Banjar, Stasiun Banjar
Bendera Kota Banjar
Lambang resmi Kota Banjar
Julukan: 
Gerbangnya Jawa Barat
Motto: 
Somahna bagja di buana
(Sunda) Masyarakatnya bahagia lahir-batin di wilayahnya
Peta
Peta
Kota Banjar di Jawa Barat
Kota Banjar
Kota Banjar
Peta
Kota Banjar di Jawa
Kota Banjar
Kota Banjar
Kota Banjar (Jawa)
Kota Banjar di Indonesia
Kota Banjar
Kota Banjar
Kota Banjar (Indonesia)
Koordinat: 7°22′S 108°32′E / 7.37°S 108.53°E / -7.37; 108.53
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Barat
Tanggal berdiri1 Desember 2002 (2002-12-01)
Dasar hukumUndang-Undang Nomor 27 tahun 2002
Hari jadi20 Februari 2003 (umur 21)
Jumlah satuan pemerintahan
Daftar
  • Kecamatan: 4
  • Kelurahan: 9
  • Desa: 16
Pemerintahan
 • Wali KotaSoni Harison (Pj.)
 • Wakil Wali Kotalowong
 • Sekretaris DaerahSoni Harison
Luas
 • Total113,49 km2 (43,82 sq mi)
Populasi
 • Total205.579
 • Kepadatan1.811/km2 (4,690/sq mi)
Demografi
 • Agama
  • 99,04% Islam
  • 0,01% Buddha
  • 0,01% Hindu
  • 0,75% Lainnya[1]
 • BahasaSunda
Indonesia
 • IPMPenurunan 71,70 (2020)
Kenaikan 71,75 (2019)
( Tinggi )[2]
Zona waktuUTC+07:00 (WIB)
Kode BPS
3279 Edit nilai pada Wikidata
Kode area telepon0265
Pelat kendaraanZ
Kode Kemendagri32.79 Edit nilai pada Wikidata
DAURp 393.681.442.000,00- (2020)[3]
Situs webwww.banjarkota.go.id


Kota Banjar (nama julukannya bernama Banjar Patroman atau Banjar Pataruman; aksara Sunda: ᮘᮔ᮪ᮏᮁ) adalah sebuah kota di Provinsi Jawa Barat, Indonesia. Kota Banjar berlokasi di perbatasan dengan Provinsi Jawa Tengah, yakni dengan Kabupaten Cilacap, sehingga kota ini sering disebut sebagai "gerbangnya Jawa Barat" dari arah timur.[4] Pada tahun 2021, jumlah penduduk kota Banjar sebanyak 205.579 jiwa, dengan kepadatan 1.811 jiwa/km2.[1]

Kota Banjar merupakan daerah otonom baru pemekaran dari Kabupaten Ciamis. Kota Banjar diresmikan pada 21 Februari 2003 berdasarkan UU nomor 27 tahun 2002. Kota Banjar terbagi dalam 4 kecamatan, yaitu Kecamatan Banjar, Kecamatan Langensari, kecamatan Pataruman, dan Kecamatan Purwaharja.

Kota Banjar merupakan pintu gerbang utama lintas selatan Pulau Jawa, menghubungkan Kota Bandung dengan Kota Surabaya. Oleh karena itu, Kota Banjar menjadi daerah yang cukup penting dalam arus perpindahan barang dan manusia di bagian selatan Pulau Jawa.

  1. ^ a b c "Visualisasi Data Kependuduakan". Jakarta: Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-08-05. Diakses tanggal 21 Agustus 2021. 
  2. ^ "Metode Baru Indeks Pembangunan 2019-2020". Jakarta: Badan Pusat Staitstik. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2021-01-27. Diakses tanggal 21 Agustus 2021. 
  3. ^ "Rincian Alokasi Dana Alokasi Umum Provinsi/Kabupaten Kota Dalam APBN T.A 2020" (PDF). www.djpk.kemenkeu.go.id. (2020). Diakses tanggal 21 Agustus 2021. 
  4. ^ Purwanto, Antonius (2022-07-12). "Kota Banjar: Pintu Gerbang Utama Jalur Selatan Jawa Barat"Perlu langganan berbayar. Harian Kompas. Bandung: KG Media. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2022-08-15. Diakses tanggal 2022-08-28. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne