Koto Gadang, IV Koto, Agam

Koto Gadang
Kota Gedang
Kantor Wali Nagari Koto Gadang
Negara Indonesia
ProvinsiSumatera Barat
KabupatenAgam
KecamatanIV Koto
Kodepos
26161
Kode Kemendagri13.06.05.2008 Edit nilai pada Wikidata
Luas896,4 Ha
Jumlah penduduk2589 jiwa (2021)
  • Laki-laki: 1279 jiwa
  • Perempuan: 1310 jiwa
Peta
PetaKoordinat: 0°19′15″S 100°20′42″E / 0.32083°S 100.34500°E / -0.32083; 100.34500
Peringatan: Page using Template:Infobox settlement with unknown parameter "blank_name_sec3" (pesan ini hanya ditampilkan dalam pratinjau).


Objek wisata Janjang Saribu yang menyambungkan antara Koto Gadang dengan Kota Bukittinggi melalui Ngarai Sianok.
Masjid Nurul Iman Koto Gadang pada tahun 2020. Masjid ini merupakan pembangunan ulang dari masjid lama yang sebagian runtuh saat gempa bumi Sumatera 2007 meluluhlantakkan Koto Gadang.

Koto Gadang adalah sebuah nagari (setingkat desa) di Kecamatan IV Koto, Kabupaten Agam, Provinsi Sumatera Barat, Indonesia. Nagari ini terkenal sebagai penghasil kerajinan perak dan melahirkan banyak tokoh-tokoh tingkat nasional bahkan internasional, seperti Syekh Ahmad Khatib Al-Minangkabawi, Soetan Sjahrir, Haji Agus Salim, Jenderal Rais Abin, Rohana Kudus, dan banyak tokoh lainnya.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne