Krisis konstitusional Peru 1992

Presiden Alberto Fujimori

Auto-kudeta Fujimori 1992, juga dikenal sebagai auto-kudeta 1992, adalah sebuah krisis konstitusional yang terjadi di Peru setelah Presiden Alberto Fujimori membubarkan Kongres Peru serta yudisier Peru dan memegang kekuasaan legislatif dan yudisial penuh.


From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Nelliwinne