Legislasi rancangan-tanding adalah suatu proses pelibatan warga negara secara langsung dalam membahas hingga menetapkan suatu peraturan atau kebijakan pemerintah. Salah satu negara yang telah memraktikkan legislasi rancangan-tanding dalam penetapan perubahan konstitusi nasional ialah Thailand.[1]