Lembang | |||||
---|---|---|---|---|---|
Negara | ![]() | ||||
Provinsi | Sulawesi Selatan | ||||
Kabupaten | Pinrang | ||||
Pemerintahan | |||||
• Camat | Muhammad Yusuf Nur, S.STP, M.Si. | ||||
Populasi | |||||
• Total | 46,932 jiwa | ||||
Kode Kemendagri | 73.15.07 ![]() | ||||
Kode BPS | 7315080 ![]() | ||||
Luas | 733,09 km² | ||||
Kepadatan | - jiwa/km² | ||||
Desa/kelurahan | 13 desa 3 kelurahan | ||||
|
Lembang adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan, Indonesia. Luas wilayahnya adalah 733,09 km2. Penduduk utama di Kecamatan Lembang berasal dari Suku Bugis. Lahan yang ada di Kecamatan Lembang dijadikan tambak dan sawah. Fasilitas pemerintah yang ada di Kecamatan Lembang adalah PLTA Bakaru. Ada pula objek wisata yang berbentuk masjid, sungai, kolam air panas dan gua.