Informasi turnamen | |
---|---|
Jadwal penyelenggaraan | 24 January – 25 November 2017 |
Jumlah tim peserta | 47 (dari 19 asosiasi) |
Statistik turnamen | |
Jumlah pertandingan | 139 |
Jumlah gol | 432 (3,11 per pertandingan) |
Jumlah penonton | 1.847.815 (13.294 per pertandingan) |
Pencetak gol terbanyak | ![]() ![]() (9 goals each) |
Liga Champions AFC 2017 adalah edisi ke-36 dari Turnamen Klub Sepak Bola Premier Asia yang diorganisasi oleh Konfederasi Sepak Bola Asia, dan ajang ke-15 dalam nama yang sama Liga Champion AFC.
Pemenang Liga Champion AFC 2017 akan memenuhi syarat sebagai perwakilan AFC di FIFA Club World Cup 2017 di Uni Emirat Arab. Jika tim dari Uni Emirat Arab merebut gelar juara Liga Champions AFC, runner-up juga akan memenuhi syarat (di tempat pemenang 2016-17 UEA Pro-League). Jeonbuk Hyundai Motors adalah juara bertahan, tetapi tim ini dikecualikan dalam musim 2017 karena skandal penyogokan di wilayah domestik, K League Classic.[1]